taupasar.com

we read, we create and we share it.

Perbandingan Endorse dengan Facebook Ads Untuk Bisnis Online

Dalam bisnis online exposure dan promosi adalah suatu yang sangat penting. Terlebih jika produk atau jasa yang kita tawarkan tergolong baru dan banyak saingan. Lalu bagaimana memilih media promosi yang efektif? saran utamanya adalah kenali dulu siapa target pasar kita? Perlu diingat, tidak semua orang adalah adalah target pasar kita.
 
endorse facebook ads - pixabay

Bagi "pemain" baru dalam bisnis online, biasanya dua media atau cara ini paling sering digunakan. Pertama adalah endorse karena simple dan relatif banyak yang menggunakan dan kedua adalah facebook ads karena bisa menarget calon pelanggan dengan lebih presisi. Mana yang lebih baik? berikut perbandingan sederhananya;

1. Endorse

Kelebihan Endorse:
1. Produk kamu di review oleh para influencer, sehingga lebih bagus dalam hal branding
2. Mudah promosinya, tinggal berikan barang, bayar lalu diposting oleh mitra endorser kita.
Kecantikan, Jilbab, Islam, Potret, Mode, Gadis, Wanita
foto endorse - pixabay
Kelemahan Endorse :
1. Tidak bisa diukur detail efektifitasnya
2. Jangkauan iklannya yang terbatas, sesuai jumlah followers influencer
3. Iklan tidak bertahan lama

2. Facebook Ads

Kelebihan Facebook Ads :
1. Dapat diukur secara detail efektifitas iklannya
2. Bisa menjangkau lebih luas
3. Bisa dimulai dengan budget kecil
4. Iklannya lebih tertarget

Tangan, Smartphone, Facebook, Media Sosial, Wajah
Facebook Ads - pixabay
Kekurangan Facebook Ads:
1. Jika tidak tau cara beriklan yang benar bisa - bisa budget membengkak
2. Bisa memndapat AME jika melanggar Kebijakan Facebook

Sekarang mana yang lebih baik? Jika mau boleh coba saja dua duanya dalam skala kecil untuk menguji efektiftasnya. Bisanya banyak yang mencoba endorse dulu nanti kontennya digunakan untuk iklan, salah satunya di facebook Ads. Namun perlu diingat, pastikan dulu fiture produk kita dan siapa yang akan kita sasar sebagao target market kita.

Penulis : Sigit Ardho
Related Posts