8 Tempat Jual Beli Motor Bekas Terdekat Semarang yang Recomended
Sunday, January 14, 2024
8 Tempat Jual Beli Motor Bekas Terdekat Semarang yang Recomended
Banyak orang yang memilih membeli motor bekas karena berbagai alasan, salah satunya adalah dari sisi harga yang lebih terjangkau. Jika Anda adalah salah satunya dan membutuhkan informasi jual beli motor bekas terdekat di Semarang, maka kali ini kami akan merekomendasikannya.
Sebagai ibukota Jawa Tengah, Semarang merupakan kota yang ramai dan penduduknya cukup padat. Penghuninya bukan hanya berasal dari suku jawa saja, melainkan para pendatang dari berbagai daerah di Indonesia, sehingga wajar kalau penggemar motornya sangat banyak.
8 Tempat Jual Beli Motor Bekas Terdekat Semarang
Kalau Anda sekarang tinggal di Semarang dan membutuhkan informasi mengenai jual beli motor bekas terdekat. Beberapa tempat di bawah ini sangat recomended untuk dikunjungi karena memberikan pelayanan dan juga kualitas yang memuaskan para pengunjung:
1. Oki Motor
Tempat yang pertama adalah Oki Motor, meskipun tidak berbentuk showroom melainkan sebuah rumah yang dijadikan tempat usaha namun cukup laris. Karena banyak yang merekomendasikan tempat ini sebagai tempat penjualan motor bekas termurah di google.
Anda dapat menemukan berbagai macam jenis motor yang dibutuhkan karena koleksinya yang sangat lengkap. Harga yang ditawarkan juga tidak terlalu mahal, sepadan dengan kualitas yang diberikan kepada pembelinya.
Anda dapat mengunjungi dealer ini di alamatnya, RT.08 /RW.06, JL.Sri Rejeki Timur.X. Gisikdrono, Kec. Semarang Barat. Atau telepon terlebih dahulu di nomor 082325642613 untuk mendapatkan informasi terkait kendaraan yang Anda inginkan.
2. Bedagan Motor Semarang
Jual beli motor bekas terdekat Semarang selanjutnya adalah Bedagan Motor Semarang yang banyak direkomendasikan oleh pelanggannya. Showroom motor bekas terbesar di Semarang yang yang sudah mempunyai 6 cabang ini juga menawarkan motor jualannya di media online.
Memberikan pelayanan yang ramah dan informasi yang detail mengenai motor yang dijualnya membuat pembeli merasa puas. Anda juga dapat mencobanya dengan bertandang ke alamatnya di JL.MH Thamrin No.18 Sekayu, Kec. Semarang Tengah.
Selain berbagai macam koleksi motor bekas, dealer ini juga melayani berbagai macam metode pembelian, seperti cash, transfer maupun dicicil atau kredit. Serunya lagi membeli motor di Bedagan Motor Semarang ini Anda dapat melakukan negosiasi harga. Kalau penasaran Anda dapat menghubungi di nomor telepon (024) 3518139.
3. Hendri Motor
Kalau Anda menginginkan motor bekas dengan kualitas mumpuni dan harga terjangkau dapat mencoba datan gke Hendri Motor. Alamat lengkap lokasi jualannya ada di Jl. Tanggul Asri No.mor 01, RT.001/RW.002, Pedurungan Kidul, Kec. Pedurungan.
Anda juga dapat menghubungi dealer motor bekas ini terlebih dahulu di nomor telepon 0858-7655-0166 untuk mengetahui ketersediaan barangnya. Tempat ini buka setiap hari mulai dari jam 09.29 sampai dengan tutup pada jam 23.00.
4. Nanda Motor
Tempat jual beli motor bekas terdekat di Semarang yang tidak kalah lengkap koleksinya adalah Nanda Motor yang beralamat di Jl.Kedungmundu Raya No.22, Lamper Tengah Kec.Semarang Selatan. Showroom atau dealer ini tidak hanya menawarkan secara offline namun juga online.
Sebelum datang maka Anda dapat menghubungi terlebih dahulu di 085713980997 untuk mendapatkan informasi yang Anda butuhkan. Rekomendasi di google dari para pelanggan terhadap Nanda Motor cukup baik, sehingga Anda tidak perlu ragu lagi saat berniat mengunjunginya.
Selain memberikan pelayanan yang cukup ramah, dealer ini juga mempunyai koleksi kendaraan yang cukup lengkap. Mulai dari motor bebek, motor matic atau motor sport yang gagah seperti yang Anda inginkan.
4. 3M Motor Semarang
3M motor Semarang juga merupakan salah satu tempat jual beli motor bekas yang recomended untuk Anda kunjungi. Tempat ini disukai karena mempunyai banyak koleksi motor yang terbilang lengkap, selain itu juga buka selama 24 jam penuh sehingga pengunjung lebih leluasa mengatur waktu nya.
Proses jual beli di 3M terkenal mudah dan cepat, pelayanannya juga sangat ramah dan memuaskan para pengunjung. Anda dapat mengunjunginya di Peterongan, Kobong no 38 rt02 rw 05, Kota Semarang, atau menghubunginya terlebih dahulu di nomor telepon 082242400063.
5. Sinar Pagi Motor
Anda juga dapat mengunjungi tempat jual beli motor bekas yang banyak dikunjungi masyarakat Semarang ini. Menawarkan berbagai motor bekas dengan harga terjangkau dan dapat di nego, Sinar Pagi Motor juga terkenal karena pelayanannya yang ramah.
Lokasinya yang mudah ditemukan membuat pembeli tidak kesulitan saat mencarinya, tepatnya di Jl. Kanfer Raya No.16 blok Q, Padangsari, Kec. Banyumanik. Dealer ini juga mempunyai jam buka yang cukup panjang mulai dari jam 08.00 sampai tutup jam 14.00. Anda juga dapat menghubunginya terlebih dahulu melalui kontaknya di nomor 085866856073.
6. Jati Jaya Motor
Tempat jual beli motor bekas terdekat area Semarang yang disukai pengunjung lainnya adalah Jati Jaya Motor. Lokasinya strategis dan mudah ditemukan di jalan Jati Raya No.11 Blok J, Pedalangan, Kec. Banyumanik.
Dealer motor ini tempatnya adem sehingga pengunjung betah saat memilih kendaraan roda dua yang diinginkannya. Buka mulai jam 08.00 pagi tempat ini juga dapat dihubungi terlebih dahulu di nomor telepon CSnya 081390166350.
7. Gendingan Motor
Banyak juga yang menyarankan untuk mencari motor bekas di Gendingan motor yang berlokasi di jalan Tirto Agung No.81, Pedalangan, Kec. Banyumanik. Tempat ini buka dari senin sampai minggu mulai dari jam 08.00 sampai dengan jam 16.00.
Toko ini menawarkan berbagai macam jenis sepeda motor bekas yang berkualitas sesuai keinginan pelanggan. Sebelum datang Anda juga dapat menghubungi terlebih dahulu di nomor telepon 081228888681.
Demikianlah beberapa rekomendasi tempat jual beli motor bekas terdekat yang dapat Anda kunjungi di kota Semarang. Namun sebelum datang pastikan Anda mencari informasi mengenai tempat tersebut di internet maupun kenalan yang pernah berkunjung atau melakukan transaksi di tempat tersebut.
3 Tips Agar Tidak Tertipu Saat Membeli Motor Bekas
Motor merupakan salah satu kendaraan penting yang digunakan oleh banyak orang untuk bepergian termasuk bekerja. Sayangnya terkadang harga motor baru terlalu mahal sehingga banyak yang mencari jual beli motor bekas terdekat untuk mendapatkan harga yang murah.
Agar Anda tidak tertipu saat membeli motor bekas di berbagai showroom atau dealer maka Anda dapat menyimak beberapa tips berikut ini:
1. Periksa Mesinnya
Tampilan motor yang bagus tidak selalu menjadi jaminan bahwa komponen mesinnya prima sehingga jangan sampai terkecoh. Ketika tertarik dengan tampilan fisiknya jangan lupa untuk memeriksa mesinnya, karena biaya perbaikan mesin lebih mahal dibandingkan dengan memodifikasi tampilan fisiknya.
2. Tes Terlebih Dahulu
Ketika membeli motor bekas pastikan untuk mengetes kondisinya, caranya dengan dicoba saat keadaannya dingin jangan panas. Saat menghubungi penjualnya jangan lupa untuk mengingatkan agar mesin tidak dipanaskan terlebih dahulu.
Sehingga Anda dapat memeriksa kinerja mesinnya dengan baik, masalah yang terjadi pada mesin akan terlihat dengan baik. Pastikan juga memilih medan yang cocok untuk test ride meskipun singkat, namun test ride ini sangat berguna bagi Anda untuk mengenalinya.
Saat melakukan test ride juga sangat cocok untuk memilih medan jalan yang berbeda-beda agar mengetahui karakter dari motor yang hendak dibeli. Baik dari sisi pengontrolan, pengereman, dan akselerasinya.
Anda juga dapat menggunakannya di jalanan yang kasar dan sembari berboncengan agar mengetahui kenyamanan dan suspensi motor dengan baik. Biasanya motor bekas yang mempunyai suspensi yang masih baik dapat meredam guncangan.
3. Alasan Dibalik Harga Jual
Ketika Anda menemukan motor bekas dengan harga jual yang lebih tinggi dari pasaran maka Anda harus tahu alasannya. Kenapa harga jual yang ditetapkan lebih tinggi daripada seharusnya, proses penggantian sparepart dan juga riwayat servicenya.
Demikian juga ketika mendapatkan harga yang lebih murah, maka Anda harus waspada kenapa harganya lebih murah dari pasaran. Tanyakan alasannya agar tidak tertipu oleh harga murah yang ditawarkan oleh penjualnya tersebut.
4. Surat Lengkap
Terakhir, dan paling penting adalah jangan sampai Anda membeli motor yang tidak mempunyai surat-surat meskipun harganya sangat jauh dibawah pasaran. Resikonya bisa jadi motor tersebut merupakan motor curian.
Selain itu Anda juga harus memeriksa kilometernya, motor dengan kilometer tinggi menandakan bahwa motor tersebut sering dipakai. Sehingga kondisi dan kualitasnya memang sudah teruji dengan baik, motor yang kilometernya rendah menandakan bahwa jarang digunakan dan hanya didiamkan dalam garasi saja.
Dapatkan informasi lainnya di bawah ini.
Baca juga:
Demikianlah beberapa tips penting yang dapat menjadi acuan dan panduan Anda saat hendak membeli motor bekas. Pelajari terlebih dahulu agar Anda mendapatkan motor bekas terbaik dari tempat jual beli motor bekas di Semarang yang Anda kunjungi.
Related Posts